04 February 2015

Video: Doraemon vs Donald Bebek





JARANG-jarang teman-teman di newsroom Tribun Timur Makassar nonton TV seperti ini. Sesekali ada aplaus. 

Oh yah, ini tayangan Three-in-one KOMPAS TV. Edisi Rabu (4/2/2015) menampilkan dua aktor vokal; Reski Amron pengisi vokal Donald Bebek dan Nurhasanah pengisi vokal Doraemon.

Siapa yang tidak kenal Donald Bebek dan Doraemon. Tayangan ini menjawab penasaran penggemar dua film ini mengenai aktor pengisi suara dua karakter film ini. SALUT....!


Nurhasanah, pengisi suara Doraemon


Reski Amron, pengisi suara Donald Bebek

Host Three in one Kompas TV





No comments: